Printer pencetak cokelat pertama di dunia, ChocEdge...

ChocEdge printer pencetak cokelat pertama di dunia
Printer pencetak cokelat akan memudahkan anda membentuk sebuah cokelat menjadi bentuk apapun yang anda suka. Seperti bentuk hewan, hati, wajah, dan lain sebagainya.
Seperti yang kita tahu cokelat merupakan jenis makanan yang sangat disukai oleh kebanyakan orang. Sehingga seorang berkebangsaan China yang bernama Dr. Liang Hao dari Universitas Exeter menciptakan sebuah printer pencetak cokelat yang disebut ChocEdge ini.
Sebenarnya kata "printer pencetak cokelat" hanyalah sebutan dari saya saja karena mesin pencetak cokelat ini bekerja seperti layaknya sebuah printer. Anda hanya perlu melelehkan cokelat lalu menuangkannya ke dalam tabung printer pencetak cokelat ini. kemudian anda tinggal membentuknya menjadi seperti yang anda mau.
Printer pencetak cokelat ini bisa anda temukan saat ini di eBay dengan harga kisaran 2.500 pundsterling. Jika anda berminat silahkan saja beli. ^_^

No comments:

Post a Comment

Followers